Connect with us

Published

on

Pokemon Mystery Dungeon: Rescue Team DX dan Doraemon: Nobita’s New Dinosaur tampaknya akan menjadi dua judul utama video game yang bakal dirilis di Jepang minggu ini, seperti yang dilansir dari Gematsu.com (02/03).

Galeri Video


Pokemon Mystery Dungeon: Rescue Team DX sendiri adalah sebuah remake dari game populer yang rilis pada tahun 2005 di Ninetndo DS, yaitu  Pokemon Mystery Dungeon: Blue Rescue Team dan Pokemon Mystery Dungeon: Red Rescue Team.

Pokemon Mystery Dungeon: Rescue Team DX sendiri merupakan game RPG berbasis “Dungeon” dimana para Gamer akan berperan sebagai Pokemon yang harus bertemu dan bergabung dengan Pokemon lain untuk membuat dunia Pokemon menjadi tempat yang lebih aman.

Advertisement

Selain itu, Gamer bisa membangun kamp tim penyelamat untuk menampung, mengelola, dan melatih Pokemon, agar siap bertarung dalam mode turn-based battles.

Sedangkan Doraemon: Nobita’s New Dinosaur adalah sebuah game Action-Adventure adaptasi dari film ke-40 franchise Dorameon dengan judul yang sama. Film ini sendiri rencananya juga dijadwalkan akan tayang perdana di bioskop Jepang bersamaan dengan perilisan game, yang mana dulu sempat tertunda karena merebaknya virus corona.

Berikut ini adalah daftar lengkap game yang akan rilis di Jepang minggu ini:

Advertisement

Fisik and Digital

Artdink Best Choice Neo Atlas 1469 Guidebook Pack (Switch)

Doraemon: Nobita’s New Dinosaur (Switch)

Advertisement

Kishi Fujii Souta no Shogi Training (Switch)

Pokemon Mystery Dungeon: Rescue Team DX (Switch-USA/EUR) – Launching worldwide.

Digital-Only

Advertisement

Balthazar’s Dream (PS4, Switch) – Already available worldwide.

Darius Cozmic Collection Arcade Edition (PS4)

Darius Cozmic Collection Console Edition (PS4)

Advertisement

ibb & obb (Switch) – Launching worldwide.

Kairobotica (Switch) – Launching worldwide.

Murder By Numbers (PC, Switch) – Launching worldwide.

Advertisement

The Tiny Bang Story (Switch) – Already available worldwide.

Yggdra Union: We’ll Never Fight Alone (Switch)

Advertisement
Advertisement
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tag Populer

Dukung Layar Hijau

Menyajikan informasi dalam bentuk artikel dan video secara konsisten memerlukan biaya yang tidak sedikit. Untuk memenuhi biaya operasional, Layar Hijau mencari penghasilan melalui iklan dan link afiliasi, contohnya dari Shopee dan Tokopedia untuk menutup biaya itu.Tapi sayangnya pemasukan itu tidaklah cukup untuk biaya operasional terutama setelah pandemi kecuali kalian membantu kami. Salah satu cara untuk menolong LayarHijau untuk terus berkembang dan bertahan adalah berkontribusi di Saweria dengan pembayaran minimal Rp2.500. Kalian bisa berkontribusi di sini.

Advertisement

Pilihan Editor

Trending

Ads Blocker Image Powered by Code Help Pro

Ads Blocker Terdeteksi!!!

Kami mendeteksi jika kamu memakai alat untuk memblokir iklan. Tolong dukung kami dengan mematikan alat pemblokir iklan itu.

Powered By
Best Wordpress Adblock Detecting Plugin | CHP Adblock