Horizontal Scroll Menu

Reaksi Netizen China Terhadap Teaser Drama Windy Place


Check Out Our English Version! Go to English Version

Terakhir diperbarui pada 21/12/2022 oleh Timotius Ari

Jaynestars.com memberitakan sekalipun para warganet China menantikan drama ini, mereka merasa kecewa setelah mendengar dubbingnya. Mereka mengkritik,” Drama ini membuat kesan pertama yang bagus, tapi saya merasa hampir layu mendengar dubbingnya,”” Dubbing terasa seperti lelucon,” dan “Dubbingnya terdengar begitu tidak menyenangkan untuk didengar.”

https://twitter.com/nosalt0000/status/1603942746846560256

Tapi, netizen lain berkomentar jika drama ini menggunakan suara asli. Suara dalam teaser adalah suara pemeran pendukung dan bukan suara Crystal.

Dipuji untuk kecantikan visualnya dalam drama kuno, Crystal kembali menarik perhatian lewat penampilannya dalam drama Windy Place. Teaser itu cukup untuk menunjukkan pada para penggemar tentang penampilan barunya. Mereka mengungkapkan kegembiraan mereka melihat Crystal terlihat mempesona menunggangi kuda putih melewati padang rumput yang hijau.

Bekerja bersama untuk pertama kalinya, Crystal dan Li Xian diharapkan akan menyajikan chemistry yang menyegarkan. Tapi beberapa orang kurang begitu suka keduanya dipasangkan karena beda usia mereka yang mencapai empat tahun. Tapi masih ada penggemar yang berharap chemistry ini terlihat kuat.

Pages ( 2 of 2 ): « Sebelumnya1 2

StatCounter - Free Web Tracker and Counter